Berikan Pendapat Anda tentang WI Berikan komentar positif dan santun demi pengembangan konten yang lebih menarik serta lebih faktual dengan berita ilmu yang bermanfaat bagi kita semua pada tahap selanjutnya, untuk partisipasi anda semua saya ucapkan Terimakasih

MENCARI LUAS DAERAH DENGAN GRAPHMATH

Aplikasi Graphmatica memang luar biasa bagi materi matematika, tentu saja bagi mereka yang memang sudah sedikit menguasai pengoperasiannya. Di sini kami team smart mathematica akan sedikit mengulas lanjutan materi yang dulu sudah sempat kami bahas. Berikut cara mencari luasan daerah dua persamaan yaitu persamaan kuadrat y = x2 dan persamaan linear y = 4x + 12, sekaligus bagaimana integrasinya.
Perhatikan langkah-langkahnya sebagai berikut
  1. Ketikkan persamaan y = x2 dan y = 4x + 12 di kolom input
  2. Tntukan daerah mana yang akan dihitung, caranya pilih menu calculus > integrate > klik dari kiri ke kanan > tentukan batasan nilai x = -2 sampai x = 6
  3. Utuk menentukan hasil luas daerahnya klik tombol calculus maka anda dapatkan hasilnya L = 85,332 satuan luas.

Semoga tulisan ini bermanfaat dan menjadikan bahan inspirasi smart reader sekaligus dapat meningkatkan kompetensi semua guru.

Related Posts:

  • ANTARA GRATIFIKASI DENGAN SHODAQOH ANTARA GRATIFIKASI DENGAN SHODAQOHPenulis : Saiful ArifPenyuluh Anti Korupsi JATIM Siapa yang tidak kenal dengan kata dan istilah gratifikasi. Merupakan satu diantara tujuh kasus tindakan korupsi menurut UU no. 31 tahu… Read More
  • PJJ : DIMANA PUN DAN SAMPAI KAPAN PUN TAK MENGENAL BATAS RUANGKAPAN DAN DIMANASEBUAH NILAI KEJUJURAN DAN TANGGGUNG JAWABHARUS TETAP DI SAMPAIKAN(Pasuruan, Sabtu 01 Agustus 2021), Dimasa era pandemic seperti sekarang ini tentu kita dihadapkan dalam situasi yang… Read More
  • EKUITAS PENDIDIKANMenjadikan Ruang Kelas Anda Tempat yang Amanuntuk Anak yang GagapBukan hanya Joe Biden — tokoh-tokoh seperti Charles Darwin, Ed Sheeran, dan Shaquille O’Neal yang gagap tumbuh dewasa. Berikut cara mengintegrasikan siswa … Read More
  • 8 JURUS PEMBELAJARAN JARAK JAUH 8 Strategi untuk Meningkatkan Partisipasi di Kelas Virtual Anda (Pengajar membagikan strategi sinkron dan asinkron terbaik mereka untuk meningkatkan partisipasi siswa selama pembelajaran online) By Emelin… Read More
  • DEMI NEGERIKU YANG BEBAS KORUPSIAKSI KAMI DEMI NEGERIKU YANG BEBAS KORUPSITidak gampang menjadi seseorang yang benar-benar komitmen terhadap sebuah janji hati untuk kepentingan dan kemaslahatan umat manusia secara umum lebih-lebih sebuah negara. Penataan n… Read More

0 komentar:

Posting Komentar